Foto sampul PT. Sumber Alfaria Trijaya, Tbk (Alfamart)
PT. Sumber Alfaria Trijaya, Tbk (Alfamart)

PT. Sumber Alfaria Trijaya, Tbk (Alfamart)

Ritel

Tangerang, Banten 297.911 pengikut

Belanja Puas Harga Pas

Tentang kami

Alfamart was initiated in 1989 by Djoko Susanto and started its business in trading and distribution. In 1999, the company expanded to minimarket sector and now has become one of the largest retail chains in Indonesia. Having over 20.000 stores, 36 office branch, and more than 165.000 employees, Alfamart has grown to become people's choice that provides variety of daily necessities such as groceries, household products, personal care items and e-services at competitive prices across the nation. Since 2009, Alfamart has worked with the government to run a retail education preparation program for Vocational High Schools (SMK) known as Alfamart Class. This program is providing modern retail curriculum subject matter to vocational students, especially business and marketing. Alfamart also transfers knowledge and learning practices to educators at vocational schools who work with, thereby expanding the knowledge of teachers as well as synchronizing the curriculum. In June 2022, it was recorded that more than 190 SMK vocational schools had collaborated that spread across 67 regions in Indonesia. As many as 1533 graduates have worked at Alfamart. In 2016, Alfamart had a concept of Alfability, which is actively providing opportunities for disabilities to join as employees. It was recorded that in October 2022 Alfamart had 1112 employees with disabilities who held several positions in stores, warehouses, and offices. Alfamart is committed to being an inclusive company that respects the diversity of its employees to enable the full contribution of its employees without discrimination to everyone, including employees with disabilities. Alfamart has vision to be Indonesia’s largest and globally competitive widely owned retail distribution network that empowers small entrepreneurs and fulfils customers’ needs and expectations. As we aim to reach our vision, we are looking for more highly-motivated, innovative, and result-driven talent to #jumpandgrowwithus!

Website
https://alfakarir.alfamart.co.id/
Industri
Ritel
Ukuran perusahaan
10.001+ karyawan
Kantor Pusat
Tangerang, Banten
Jenis
Perusahaan Publik
Tahun Pendirian
1999
Spesialisasi
Retail, Minimarket

Lokasi

Karyawan di PT. Sumber Alfaria Trijaya, Tbk (Alfamart)

Update

  • Dear Future Alfanesia 🚀 Saat ini PT. Sumber Alfaria Trijaya, Tbk (Alfamart) kembali membuka program Coordinator Trainee Batch 25 pada dua posisi sebagai berikut: 1. Coordinator Trainee Logistic 2. Coordinator Trainee Category (Data Analyst) Coordinator Trainee merupakan program pengembangan dan akselerasi karir untuk mempersiapkan Future Leader di level Coordinator / Supervisor pada divisi Logistic dan Merchandising. Kualifikasi: - Pendidikan S1 dari Jurusan Teknik Industri (1) dan Semua Jurusan (2) - IPK minimal 3.00 - Aktif berorganisasi - Fresh graduate ataupun berpengalaman diperbolehkan apply - Memahami konsep Supply Chain dan Warehouse Management (1) - Memiliki minat melakukan pengolahan data / data analytic (2) - Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia Apabila kamu tertarik dan memenuhi kualifikasi seperti yang tercantum pada poster di bawah ini, silakan apply melalui ➡ alfa.id/karirheadoffice *Hanya kandidat terpilih yang akan kami hubungi. Thank you and have a great day!

  • Dear Future Alfanesia 🚀 Saat ini PT. Sumber Alfaria Trijaya, Tbk (Alfamart) sedang membuka kesempatan bagi kamu yang tertarik untuk berkarir pada posisi berikut: 1. Recruitment & Selection Specialist (Head Office) 2. Branch Recruitment (Rembang) 3. Branch Recruitment (Cilacap) Untuk informasi lebih lengkap terkait kualifikasi dari masing-masing posisi bisa cek poster di bawah ini ya 😊 Jika kamu sesuai dengan kualifikasi dan memiliki minat untuk bergabung, silakan apply melalui link yang tertera di masing-masing poster. Batas waktu pendaftaran: 22 April 2025 *Hanya kandidat terpilih yang akan kami hubungi lebih lanjut. Thank you!

  • ALFAMART CAREER FEST 2025 IS HERE!🔊🔊 Sedang mencari kerja tapi bingung harus mulai darimana? Segera hadir Alfamart Career Fest 2025, yaitu job fair online pertama dari Alfamart yang membuka kesempatan bagi kamu untuk memulai langkah pertama menuju karir impian bersama Alfamart! 🗓 Tanggal: 09–10 April 2025 🕒 Pukul: 09.00 WIB - Selesai 📍 Lokasi: ONLINE di Instagram Live @alfakarir.official & akun alfakarir masing-masing cabang 🔗 Daftar: https://lnkd.in/g4_k8h-n BENEFIT: ✅ GRATIS dan terbuka untuk umum ✅ Dapatkan materi eksklusif persiapan karir untuk fresh graduate ✅ Kesempatan berdiskusi langsung dengan Tim Recruitment ✅ Kesempatan mengikuti proses seleksi langsung selama acara ✅ Informasi ke 400+ lowongan kerja di seluruh Indonesia! Siapkan dirimu, jangan sampai melewatkan peluang emas ini! Saatnya kamu #JumpAndGrowWithUs 🚀

  • Tahukah Sobat Alfa bahwa CV ATS kini menjadi format yang paling banyak digunakan oleh perusahaan-perusahaan besar? 🤔 CV ATS dirancang khusus untuk memudahkan sistem otomatis dalam menyeleksi lamaran kerja, sehingga penting bagi kita untuk memahami cara membuat CV yang sesuai dengan format ini. Yuk, simak rangkuman tentang CV ATS yang bisa membantu Sobat Alfa agar lebih siap lagi dalam menghadapi proses seleksi pekerjaan!🫶🏻 ___ 📲 Join us: alfakarir.alfamart.co.id

  • Masih penasaran melamar kerja di Alfamart? Ini jawabannya! MinFa memahami banyak dari Sobat Alfa yang penasaran dengan informasi seputar proses rekrutmen di Alfamart. Nah, berikut ini beberapa jawaban dari pertanyaan yang paling sering ditanyakan oleh para future Alfanesia! 🧐 Semoga bisa membantu dan menjawab rasa ingin tahu Sobat Alfa ya! 😊 ___ 📲 Join us: alfakarir.alfamart.co.id

  • PT. Sumber Alfaria Trijaya, Tbk (Alfamart) membagikan ini

    Lihat profil Gusti I. Mahardhika

    Recruitment | Employer Branding 🚀

    Dear Future Alfanesia 🚀 Are you a recent graduate eager to kickstart your career and grow into a leadership role? PT. Sumber Alfaria Trijaya, Tbk (Alfamart) Coordinator Trainee Program is designed to accelerate your professional journey and help you develop the skills needed to become a future leader in Alfamart. We are looking for talented individuals for the following tracks: 1. Coordinator Trainee Logistic 2. Coordinator Trainee MD Category Qualifications: 1. Bachelor’s degree with minimum GPA 3.00 2. Fresh graduates or up to 2 years of experience are welcome to apply 3. Strong analytical and problem-solving skills 4. Excellent leadership, interpersonal and communication skills 5. Fluent in english both spoken and written 6. Willing to be placed all over Alfamart Business Unit (Including overseas) If you feel interest with the position, please apply through this link ➡ alfa.id/karirheadoffice or simply reach me on Message. Tag your friends or connections who might be a great fit for this position. Thank you and best of luck. *Please note that only qualified and selected candidates will be contacted.

  • Dear Future Alfanesia 🚀 Saat ini PT. Sumber Alfaria Trijaya, Tbk (Alfamart) sedang membuka kesempatan bagi kamu yang tertarik untuk berkarir pada posisi berikut: 1. Management Trainee Logistic (Batch 59) 2. General Affair Administrator 3. Learning Design 4. Marketing Virtual Store Specialist 5. Product Analyst Specialist 6. Legal Dispute & Litigation Specialist Untuk informasi lebih lengkap terkait kualifikasi dari masing-masing posisi bisa cek poster di bawah ini ya 😊 Jika kamu sesuai dengan kualifikasi dan memiliki minat untuk bergabung, silakan apply melalui link → alfa.id/karirheadoffice → lalu cari posisi yang kamu inginkan. Batas waktu pendaftaran: 31 Januari 2025 *Hanya kandidat terpilih yang akan kami hubungi lebih lanjut. Thank you!

  • PT. Sumber Alfaria Trijaya, Tbk (Alfamart) membagikan ini

    Lihat profil Gusti I. Mahardhika

    Recruitment | Employer Branding 🚀

    Dear Future Alfanesia 🚀 Currently, PT. Sumber Alfaria Trijaya, Tbk (Alfamart) is offering exciting opportunities for those of you who are interested in joining us through the following positions: ✨ CONTENT CREATOR INTERN 1. Final year student (no class attends) in Desain Komunikasi Visual, Multimedia, Communication, or Perfilman. 2. Proficient in Adobe Premiere Pro, Adobe After Effects, or similar applications. 3. Skilled in videography and photography. 4. Available for an internship lasting 3–6 months. ✨ RECRUITMENT & SELECTION INTERN 1. Final year student (no class attends) in Psikologi. 2. Willing to participate in mass hiring processes. 3. Ability to handle multiple tasks and meet deadlines 4. Available for an internship lasting 3–6 months. Work Hours: Monday to Friday, 9:00 AM – 6:00 PM (Onsite) Placement: Head Office (Alam Sutera, Tangerang) If you meet the qualifications and are eager to join, please apply via this link: ➡ alfa.id/internatalfamart Only shortlisted candidates will be contacted. Thank you!

  • PT. Sumber Alfaria Trijaya, Tbk (Alfamart) membagikan ini

    Lihat profil Gusti I. Mahardhika

    Recruitment | Employer Branding 🚀

    Dear Future Alfanesia 🚀 Saat ini PT. Sumber Alfaria Trijaya, Tbk (Alfamart) sedang membuka kesempatan bagi kamu yang tertarik untuk bergabung bersama kami melalui Internship Program berikut: ➡️ Graphic Design Intern ➡️ Social Media Specialist Intern Kualifikasi: 1. Mahasiswa Semester 4-8 jurusan Desain Komunikasi Visual, Multimedia, Ilmu Komunikasi 2. Menguasai Adobe Creative Suite (Adobe Photoshop, Illustrator, etc) 3. Bersedia magang onsite Senin-Jumat 4. Penempatan: Head Office (Alam Sutera, Tangerang) Jika kamu sesuai dengan kualifikasi dan memiliki minat untuk bergabung, silakan apply melalui link ➡ alfa.id/internatalfamart dengan melampirkan CV dan Portofolio terbaru *Hanya kandidat terpilih yang akan kami hubungi lebih lanjut. Thank you!

Halaman afiliasi

Halaman serupa